Judul : Menentukan Target Konsumen dalam Bisnis Kuliner
link : Menentukan Target Konsumen dalam Bisnis Kuliner
Menentukan Target Konsumen dalam Bisnis Kuliner
Konsumen adalah faktor peling utama dalam suatu bisnis karena apapun bisnis apabila tidak ada peminat sama saja dengan bohong. banyak faktor yang perlu diperhatikan dalam bisnis salah satunya adalah konsumen. namun konsumen sendiri banyak golongannya setiap usaha yang kita jalankan akan berbeda dengan usaha lain karena faktor yang mempengaruhi konsumen itu sangat banyak salah satunya adalah lokasi ataupun tempat di mana usaha tersebut kita jalankan karena beda daerah beda pula watak konsumen.
Usahaapa mencoba menggolongkan beberapa jenis konsumen pada usaha kuliner.
Konsumen Mahasiswa atau Anak Muda
Anak Muda ataupun Mahasiswa adalah konsumen paling empuk dalam bisnis kuliner selain kehidupan anak muda yang royal mereka juga enggan makan dirumah dan juga rata-rata anakmuda senang makan bersama teman-temannya.dalam hal ini lokasi usaha kulineer yang dijalankan juga perlu di pertimbangkan apabila targetnya anak muda atau mahasiswa sebaiknya lokasi usaha berada di daerah yang ramai kos kosan dan juga area kampus.
Konsumen Anak-anak
Konsumen yang satu ini juga sangat empuk untuk jenis usaha kuliner yang berada pada pusat keramaian seperti taman bermain, dokter anak, dan juga area pusat perbelanjaan. jenis usaha kuliner yang disukani anak anak adalah jenis makanan yang tidak mengandung sayuran dan juga makanan yang manis seperti es krim dan goreng-gorengan.dan hal yang paling perlu diperhatikan agar menarik dimata anak-anak makanan di bungkus dengan pembungkus yang menarik seperti ada gambar kartun dan pernuh warna. soal harga untuk konsumen jenis ini perlu di pertimbangkan karena rata-rata jajan anak-anak sekarang antara 5 - 20 ribu.
Konsumen Keluarga
Konsumen keluarga rata-rata lebih suka dengan tempat yang nyaman juga luas karena keluarga itu minimal terdiri dari tiga orang. sudah pasti menu yang ditawarkan harus bervariatif karena konsumen jenis ini terdiri dari anak anak hingga kakek-nenek.
Demikianlah segelintir jenis konsumen pada usaha kuliner, mungkin bagi anda yang ingin menjalankan bisnis kuliner ada baiknya untuk mempelajari karakter dari konsumen yang dibidik dan jenis makanan yang di sediakan dan penentuan lokasi usaha.
semoga bermanfaat.
Demikianlah Artikel Menentukan Target Konsumen dalam Bisnis Kuliner
Sekianlah artikel Menentukan Target Konsumen dalam Bisnis Kuliner kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Menentukan Target Konsumen dalam Bisnis Kuliner dengan alamat link https://contoh-definisi-pengertian.blogspot.com/2012/07/menentukan-target-konsumen-dalam-bisnis.html