Belajar Memancing

Belajar Memancing - Hallo sahabat CONDENPE, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Belajar Memancing, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Teknik Mancing, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Belajar Memancing
link : Belajar Memancing

Kamu Bisa Download File Belajar Memancing di bawah ini !

Baca juga


Belajar Memancing


Memancing dalam arti menangkap ikan sudah dikenal oleh peradaban manusia sejak zaman dahulu sekitar 10.000 tahun yang lalu. Hal ini terbukti dari peninggalan-peninggalan arkeologi pada goa-goa tua di Eropa bahwa aktivitas penangkapan ikan sudah ada sejak dulu dengan ditemukannya tulang-belulang, mata kail dan gambar serta lukisan pada zaman batu di dalam goa-goa tersebut.


Bedasarkan caranya, memancing hanyalah salah satu cara untuk menangkap ikan atau hewan air, selain dengan cara memancing ada beberapa cara menangkap ikan yang lain
.
Mancing dasaran, memancing ini adalah menempatkan kail yang berisi umpan di dasar laut (atau sedikit di atasnya agar tidak tersangkut karang) dengan harapan bahwa ikan-ikan yang berada di dasar laut memakan umpan tersebut. Ngoncer adalah mancing dengan menggunakan ikan hidup sebagai umpan. Teknik ini sedikit unik dan tanpa menggunakan timah/pemberat.


Demikianlah Artikel Belajar Memancing

Sekianlah artikel Belajar Memancing kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Belajar Memancing dengan alamat link https://contoh-definisi-pengertian.blogspot.com/2013/02/belajar-memancing.html