Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5

Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5 - Hallo sahabat CONDENPE, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Info Bisnis, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5
link : Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5

Kamu Bisa Download File Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5 di bawah ini !

Baca juga


Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5


Usahaapa? :
Bisnis apapun yang dijalankan faktor paling mempengaruhi adalah lokasi usaha tersebut, bahkan menjadi faktor utama pada beberapa bisnis misalnya pada bisni kaki 5, sesuai dengan namanya usaha ini memang berada di kaki5 ya itu tempat-tempat ramai dikujungi orang. 

Berikut sedikit ulasan lokasi yang cocok untuk usaha jenis kaki 5;

Dekat Dengan Keramaian

Ciri-ciri keramaian yang dimaksud adalah antara lain banyak di lalui oleh kendaraan dan banyak terdapat aktifitas bisnis seperti pusat perkantoran, adanya fasilitas umum seperti ATM, halte dan lain-lain.

Parkir Mencukupi

Makin hari faktor ini makin penting apalagi di kota-kota besar, kemudahan untuk parkir akan menentukan keputusan pelanggan untuk singgah dan berbelanja pada usaha yang anda jalankan. Berapa luas area parkir yang ideal untuk bisnis anda? sedikitnya muat untuk parkir 5 buah mobil itu sudah sangat mencukupi, area parkir tidak mesti berada di depan atau halaman usaha, di belakang atau samping juga bagus.

Berada Sebelah Kiri Jalan

Berada sebelah kiri jalan dari jalur orang-orang pulang kantor selalu dianggap lebih baik ketimbang sebelah kanan. Pengendara Pulang lebih berpotensi untuk membeli karena di saat berangkat sebahagian besar pengendara terburu-buru.

Jalan Bay Pass Siapkan Papan Nama Yang Memadai

Jalan yang sangat besar seperti jalan bay pass juga bisa di sebut lokasi hoki untuk jenis usaha kaki 5, usaha yang berada di jalan raya papan nama menjadi faktor penunjang karena sering kali usaha yang berada di samping jalan besar tanpa papan nama yang memadai akan tidak terlihat karena selain pengendara lebih cepat dalam mengendarain atau juga karena kurang adanya perhatian dari pengendara. Jarak pandang terhadap usaha anda juga menjadi faktor penting sebaiknya jangan menjalankan usaha kaki 5 apabila jangkauan pangdangnya hasa satu sisi, akan lebih baik jika memiliki beberapa posisi pandangan terhadap usaha anda minimal dua arah.

Siapa yang Lalu Lalang

Jalan yang ramai di lalui ornng sudah pasti menjadi tempat hoki untuk usaha, namun perlu di perhatikan siapa yang lalu lalang tersebut  karena sebelum memulai usaha kita harus mensurvai terlebih dahulu siapa mereka yang lalu lalang dan mereka butuh apa atau apa potensi dari mereka untuk usaha yang akan kita jalankan.

Dikelilingin Permukiman

Berkembangnya kota-kota baru berupa hadirnya permukiman permukiman baru di wilayah satelit, menambah keterbukaannya pilihan lokasi usaha bagi usaha kaki 5. penghuni permukiman baru pada umumnya adalah keluarga muda yang suami dan istrinya berkerja, dan menjadi pembeli yang sangat berpotensi karena pada umumnya mereka kurang suka dengan aktifitas di dapur.

Dekat Dengan Sekolah Favorit

Sekolah favorit bukan hanya menyediakan siswa-siswa dengan daya beli tinggi namun biasanya menjadi pusat  aktifitas sosial dari para pengantar, para sopir dan juga orang tua siswa.

Dekat Dengan Pasar dan Pusat Perbelanjaan

Ini sebenarnya lokasi klasik untuk sebuah usaha kaki 5, pasar dan pusat perbelanjaan sebenarnya memang sudah tempat yang ramai hanya saja radius kawasan yang dikatakan dekat dengan pasar  makin lama makin luas. karena banyak tempat seperti ini belum di eksplorasi.

Dekat dengan Tempat Ibadah 

Tempat-tempat ibadah di kota-kota besar makin lama makin berkembang menjadi pusat keramaian selain menjadi tempat aktifitas religi, juga terdapat aktifitas solial.

Posisi Usaha 

Selain lokasi yang strategis posisi usaha juga penting dalam menjalankan usaha. meskipun berada di posisi yang sangat ramai jika posisi usaha anda kurang pas, usaha anda akan terancam sepi. misalkan sebuah usaha restoran yang berada di dalam supermarket namun dekat dengan toilet atau terhalang dengan tangga atau lainnya. ini tentu kurang baik untuk usaha anda walau ramai namun lokasi tersebut akan membenamkan usaha anda.

Demikian ulasan lokasi usaha yang baik untuk jenis kaki lima, mungkin masih banyak faktor yang perlu diperhatikan dalam menjalankan bisnis kaki lima pada intinya harus panda dalam menimbang dan mempelajari.



Demikianlah Artikel Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5

Sekianlah artikel Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Lokasi Yang Baik Untuk Usaha Kaki 5 dengan alamat link https://contoh-definisi-pengertian.blogspot.com/2012/07/lokasi-yang-baik-untuk-usaha-kaki-5.html